Bagaimana Cara Mengecas Power Bank Yang Benar ?

Table of Contents

Untuk memastikan power bank kamu tetap dalam kondisi yang baik dan tetap dalam kondisi puncaknya, kamu perlu mempelajari cara mengecas power bank yang benar.

Berikut merupakan cara mengecas power bank yang benar :

  • Gunakan Wall Charger

Selalu gunakan wall charger jika memungkinkan, dengan menggunakan wall charger kamu akan mendapatkan pengisian daya dengan listrik yang stabil dan tegangan yang lebih tinggi dibandingkan dengan charge dengan laptop ataupun alat elektronik lainnya

  • Periksa Input Tegangan

Perhatikan tegangan input power bank yang baru kamu beli, kamu dapat mengecharge nya dengan tegangan yang sama dengan yang tertera di deskripsi power bank tersebut

  • Isi Daya Di Tempat Yang Aman

Hindari powerbank dari perangkat lainnya yang dapat menyebabkan korsleting listrik ataupun yang dapat menyebabkan kebakaran.

  • Hindari Mengisi Daya Secara Berlebihan

Tidak semua powerbank memiliki perlindungan dari overcharge maka dari itu hindari mengisi daya power bank sampai penuh dan jangan sampai dibiarkan.

Kamu dapat menemukan pertanyaan lain mengenai aksesoris handphone disini . dan kamu dapat menemukan artikel mengenai power bank disini.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Previous slide
Next slide
Exit mobile version